Hindari Pelanggaran, Letkol Inf Putra Negara: Prajurit Tak Ada Bermain Judi Online

    Hindari Pelanggaran, Letkol Inf Putra Negara: Prajurit Tak Ada Bermain Judi Online

    Pasaman, - Usai melaksanakan Doa bersama, Dandim 0305/Pasaman Letkol Inf Putra Negara langsung menggelar Jam Komandan (Jamdan) di Mushola Kodim Pasaman, Kamis (20/06/2024).

    Jamdan merupakan suatu kegiatan yang diberikan pimpinan terhadap anggota guna memberikan penyampaian, perintah dan kebijakan serta informasi yang berkembang di lingkungan.

    Dalam arahannya, Dandim Letkol Inf Putra Negara menegaskan bahwa prajurit yang terlibat dalam judi online akan dikenai sanksi tegas, termasuk pemecatan.Β 

    β€œJudi online adalah tindakan yang sangat merugikan dan bertentangan dengan nilai-nilai keprajuritan. Setiap prajurit yang terlibat akan dikenai sanksi berat hingga pemecatan, ” ujar Dandim.

    Diakhir kegiatan, Dandim berpesan agar tetap menjaga kesehatan diri dan keluarga, selalu berhati-hati serta jaga faktor keamanan di setiap kegiatan.

    pasaman sumbar
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 0305/Pasaman Gelar Doa Bersama Sambut...

    Artikel Berikutnya

    Anggota DPRD Dua Periode, Welly Suheri Siap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force
    TNI AL Gelar Latihan Bersama Dengan Russian Navy Di Surabaya

    Ikuti Kami