Jalin Silaturahmi, Kapolres Didampingi Ketua Bhayangkari Tatap Muka Bersama Pengurus

    Jalin Silaturahmi, Kapolres Didampingi Ketua Bhayangkari Tatap Muka Bersama Pengurus

    Pasaman, - Kapolres Pasaman AKBP Yudho Huntoro, S.I.K., M.I.K selaku Pembina didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Pasaman Ny. Novi Yudho Huntoro melaksanakan kegiatan tatap muka dengan anggota Bhayangkari Se-Cabang Pasaman bertempat di Aula Rupatama Polres Pasaman, Sabtu (28/01/2023).

    Kapolres Pasaman AKBP Yudho Huntoro, menyampaikan kepada seluruh pengurus dan anggota bhayangkari untuk lebih berhati-hati dalam menggunakan media sosial, menjaga tingkah laku, perilaku dan tutur kata sebagai istri seorang Polisi.

    “Seluruh Ibu Bhayangkari agar senantiasa menjaga harga diri serta bijak dalam menggunakan sosial media, Hindari berpakaian mewah atau hedon yang dapat menurunkan citra bhayangkari, Jaga tingkah laku tutur kata sebagai seorang istri Polisi, ” harapnya.

    Lebih lanjut, kata Yudho, sebagai istri anggota Polri harus mampu menyesuaikan diri dengan lingkungan serta berperilaku yang baik di tengah masyarakat.

    "Selaku seorang istri anggota Polri, agar mendukung tugas pokok suami di kepolisian, " tegasnya.

    pasaman sumbar
    Syafrianto

    Syafrianto

    Artikel Sebelumnya

    Porbbi Sumbar Buru Alek, Jayat: Jadikan...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Pasaman Menang, Mahkamah Agung Tolak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Prajurit TNI Dan ADF Laksanakan Latihan Operasi Evakuasi Non Kombatan
    Panglima TNI Hadiri Rakornas Penyelenggaraan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
    24 Personel TNI Terima Penghargaan Dari  Philippine Air Force
    TNI AL Gelar Latihan Bersama Dengan Russian Navy Di Surabaya

    Ikuti Kami